RANGKUMAN BAB 3 INFTK
Assalamualaikum Wr. Wb. Muhammad Nabil Rachman 8F berikut adalah rangkuman BAB 3 INFTK saya: Kemajuan kehidupan manusia dengan teknologi Dengan majunya teknologi, kehidupan manusia dimudahkan dengan berbagai bidang seperti cara melakukan bisnis, perkerjaan, interaksi, dan komunikasi dalam kehidupan sehari-hari. Majunya kehidupan manusia ditandai dengan 1. Berbagai Kemajuan Teknologi A. Machine learning – menganalisis data yang mengajarkan komputer berperilaku atau berpikir layaknya manusia atau binatang, belajar dari pengalaman B. Computer Vision – bagian dari artificial intelligence yang mengembangkan Teknik untuk membantu komputer dapat melihat dan memahami konten gambar digital C. Natural Processing – bagian dari teknologi artificial intelligence yang memungkinkan mesin membaca, memahami, dan mengetahui Bahasa manusia. Contoh : 1. ...